SAFETY AND SECURITY

PERSONAL INFORMATION | INFORMASI PRIBADI

At InterContinental Bandung Dago Pakar, we are committed to protecting your privacy and support a general policy of openness about how we collect, use and disclose your personal information.

Di InterContinental Bandung Dago Pakar, kami berkomitmen untuk melindungi privasi Anda dan memiliki peraturan jelas perihal keterbukaan tentang bagaimana kami mengumpulkan, menggunakan, dan mengakses informasi pribadi Anda.

The purpose of this Privacy Statement is to inform you about InterContinental Bandung Dago Pakar’s practises relating to the collection, use and disclosure of personal information that may otherwise be collected by us. By staying at our hotel and using related products and services, or by visiting our website, you consent to the collection, use and disclosure of your personal information (as defined below) in accordance with the following terms & conditions.

Tujuan dari dibuatnya Pernyataan Pribadi adalah untuk menginformasikan mengenai tindakan terkait dengan pengumpulan, penggunaan, dan mengakses informasi pribadi yang dapat digunakan oleh kami. Setiap orang yang menginap di tempat kami dan menggunakan fasilitas produk dan layanan kami atau mengunjungi website kami, telah menyetujui penggunaan informasi pribadi (seperti yang dijelaskan dibawah ini) yang berkaitan sesuai dengan syarat dan ketentuan yang berlaku.

PERSONAL INFORMATION | INFORMASI PRIBADI

This Privacy Statement also explains how you can contact if you have a question about, want to make a change to, or delete any personal information that InterContinental Bandung Dago Pakar may be holding about you. We strongly recommend that you take the time to read this Privacy Statement and retain it for future reference.

Pernyataan Pribadi ini juga menjelaskan cara untuk menghubungi pihak InterContinental Bandung Dago Pakar apabila Anda memiliki pertanyaan, ingin merubah ataupun menghapus informasi pribadi yang disimpan oleh kami. Kami sangat menyarankan agar Anda meluangkan waktu untuk membaca Pernyataan Pribadi dan menyimpannya untuk kepentingan di kemudian hari.

Personal Information
For the purpose of this Privacy Statement, “ personal information” means information about an identifiable individual.

Informasi Pribadi
Untuk tujuan penggunaan di dalam Pernyataan Pribadi (Privacy Statement), “informasi pribadi” memiliki arti sebuah informasi mengenai data-data pribadi yang dapat dikenali.

PERSONAL INFORMATION | INFORMASI PRIBADI

The personal information collected may include at least some of the following:

  • Contact information (such as name, address, email address and telephone number in a non-business capacity).

  • Proof of identity (such as a signature or passport number).

  • Financial and billing information (such as credit card number/expiration date and credit history).

    Proses pengumpulan informasi pribadi ini kemungkinan dapat melibatkan beberapa hal dibawah ini:

    • Informasi kontak yang bisa dihubungi (seperti nama, alamat, email dan nomor telepon dalam kapasitas non-bisnis).

    • Bukti identitas resmi (seperti nomor passport)

    • Informasi keuangan (seperti nomor kartu kredit /tanggal kadaluarsa dan juga histori transaksi).

PERSONAL INFORMATION | INFORMASI PRIBADI

We use your personal information to:

  • Book and confirm your hotel reservations.

  • Provide you with personalized interactive communication.

  • Provide you with timely and reliable services.

  • Do all the things necessary to administer those services.

  • Register, develop, manage, protect and improve those services.

  • Advise you about new products and services that may be of interest to you.

  • Develop and maintain our relationship with you and communicate with you.

  • Bill you for our products and services.

  • Collect outstanding debts.

  • Assist in the investigation of a contravention of a law.

  • Act in respect of an emergency that threatens the life, health or security of an individual.

    Kami menggunakan informasi pribadi untuk:

    • Membuatkan pesanan dan memastikan reservasi hotel Anda.

    • Menyediakan komunikasi interaktif yang bersifat pribadi

    • Menyediakan layanan yang tepat waktu dan dapat diandalkan

    • Melakukan dan menyiapkan semua hal yang diperlukan untuk mengatur layanan tersebut

    • Mendaftarkan, mengembangkan, mengatur, melindungi dan meningkatkan layanan

    • Memberikan saran kepada Anda mengenai produk maupun layanan terbaru yang mungkin menarik minat Anda

    • Mengembangkan dan mempertahankan hubungan baik dengan Anda

    • Mengirimkan tagihan layanan kepada Anda

    • Mengumpulkan tagihan yang belum dibayarkan

    • Membantu dalam penyelidikan pelanggaran undang-undang atau peraturan (jika ada)

    • Bertindak dalam keadaan darurat yang mengancam kehidupan, kesehatan atau keamanan seseorang

PERSONAL INFORMATION | INFORMASI PRIBADI

When We Disclose Your Personal Information
Ketika Kami Mengakses Informasi Pribadi Anda

Except with your consent, we will not sell, license, trade or rent your personal information to or with others.

Kami tidak akan menjual, menghak-patenkan, memperdagangkan atau menyewakan informasi pribadi Anda kepada orang lain terkecuali mendapatkan persetujuan dari Anda.

We may share personal information with third parties and/or business associates (including InterContinental Hotels Group PLC and its affiliates) engaged to assist us in providing services to you or to carry out one or more of the purposes described above.

Kami dapat membagikan informasi pribadi dengan pihak ketiga dan/atau rekan bisnis (termasuk InterContinental Hotels Group PLC dan afiliasinya) yang terlibat untuk membantu kami dalam memberikan layanan kepada Anda atau untuk melakukan satu atau beberapa tujuan yang dijelaskan di atas.

InterContinental Bandung Dago Pakar reserves the right to disclose personal information to a third party if a law, regulation, search warrant, subpoena or court order legally requires or authorizes us to do so. 

InterContinental Bandung Dago Pakar berhak untuk mengungkapkan informasi pribadi kepada pihak ketiga jika undang-undang, peraturan, surat perintah penggeledahan, surat perintah pengadilan atau perintah pengadilan secara hukum mensyaratkan atau memberi wewenang kepada kami untuk melakukannya.

PERSONAL INFORMATION | INFORMASI PRIBADI

InterContinental Bandung Dago Pakar also reserves the right to disclose and/or transfer personal information to the third party in the event of a proposed or actual purchase, sale (including a liquidation, realization, foreclosure or repossession), lease, merger, amalgamation or any other type of acquisition, disposal, transfer, conveyance or financing of all or any position of InterContinental Bandung Dago Pakar or any of the business or assets or shares of Intercontinental Bandung Dago Pakar or division thereof in order for you to continue to receive the same products and services from the third party. 

InterContinental Bandung Dago Pakar juga berhak untuk mengungkapkan dan/atau mentransfer informasi pribadi kepada pihak ketiga jika terjadi pembelian aktual (termasuk likuidasi, realisasi penyitaan, atau pengambil-alihan), sewa, merger, penggabungan atau jenis lain dari akuisisi, pembuangan, pengalihan, pengangkutan atau pembiayaan semua atau posisi InterContinental Bandung Dago Pakar maupun bisnis atau aset atau saham InterContinental Bandung Dago Pakar atau pembagiannya agar Anda dapat terus menerima produk dan layanan yang sama dari pihak ketiga.

PERSONAL INFORMATION | INFORMASI PRIBADI

Knowledge and Consent
Pengetahuan dan Persetujuan

We collect personal information about you only when you voluntary provide it. Typically, we will seek consent for the use or disclosure or your personal information at the time of collection. In certain circumstances, consent may be sought after the information has been collected but before use (for example, when we want to use information for a purpose not previously identified). 

Kami mengumpulkan informasi pribadi tentang Anda hanya jika Anda memberikannya secara sukarela. Biasanya, kami akan meminta izin ketika hendak menggunakan informasi pribadi Anda pada saat pengambilan data tersebut. Dalam keadaan tertentu, persetujuan dapat dilakukan setelah informasi dikumpulkan sebelum digunakan (misalnya bila ingin menggunakan informasi dengan tujuan yang sebelumnya tidak diketahui).

The form of consent that we seek, including whether it is express or implied. Will largely depend on the sensitivity of the personal information and the reasonable expectations of the individual in the circumstances. 

Bentuk persetujuan yang kita cari termasuk hal yang diungkapkan maupun tersirat. Sebagian besar akan bergantung pada kepekaan informasi pribadi dan perkiraan yang masuk akal dalam situasi tersebut.

PERSONAL INFORMATION | INFORMASI PRIBADI

You may withdraw consent at any time, subject to legal or contractual restrictions and reasonable notice. If you wish to withdraw your consent at anytime, please contact us at +62 22 8780 6688 or call Instant Service to talk with the Duty Manager. We will inform you the implications of withdrawing consent.

Anda dapat menarik kembali persetujuan setiap saat merujuk pada batasan legal atau kontraktual dan alasan yang masuk akal. Jika Anda ingin membatalkan persetujuan Anda kapan saja, silakan hubungi kami di +62 22 8780 6688 atau hubungi Layanan Cepat untuk berbicara dengan Manajer yang bertugas. Kami akan menginformasikan implikasi yang berlaku untuk menarik persetujuan.

We will not, as conditions of the supply of a product or service, require you to consent to the collection, use or disclosure of information beyond that required to fulfill the explicitly specified and legitimate purposes for which the information is being provided.

Kami tidak akan, karena kondisi penyediaan produk atau layanan, mengharuskan Anda untuk menyetujui pengumpulan, penggunaan atau pengungkapan informasi di luar yang diperlukan, untuk memenuhi tujuan yang ditentukan secara eksplisit atau sah terkait informasi yang diberikan.